
FAKTUALISASI DATA PEMILIH TIDAK PADAN
Haloo... #TemanPemilih, Jelang Pemilu 2024, salah satu tahapan yang berangsur sedang dikerjakan adalah Data Pemilih.
Sebagaimana diketahui bahwa sejak 2021 KPU telah melaksanakan Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan. Data Dari Ditjen Dukcapil Kemendagri adalah menjadi sumber data untuk dilakukan sinkronisasi. Berdasarkan data yang tersedia dari Ditjen Dukcapil Kemendagri, di Kabupaten Muaro Jambi terdapat 10.692 yang tersebar di 11 Kecamatan Sekernan.
Oleh karena itu Komisioner dan Sekretariat KPU Muaro Jambi melaksanakan Faktualisasi Data Pemilih Tidak Padan tersebut dengan mencuplik beberapa Kecamatan sebagai sampel yaitu Jambi Luar Kota, Maro Sebo, Taman Rajo, Kumpeh dan Kumpeh Ulu.
#KPUMelayani
#PemiluSerentak2024